Dibutuhkan browser Opera.
Dengan sekali klik pada tombol lampu, halaman akan memudar menjadi gelap. Dan secara otomatis memfokuskan ke video. Dengan sekali klik lagi, halaman akan kembali normal.
Turn Off the Lights adalah pengaya ringan dan berguna yang dirancang agar tampilan dapat lebih nyaman. Aplikasi ini bisa digunakan pada situs-situs video terkenal seperti YouTube, Vimeo, Dailymotion, Hulu, Metacafe, Youku, dsb. Tidak hanya itu, aplikasi ini kompatibel dengan berbagai peramba internet seperti Google Chrome, Apple Safari, Mozilla Firefox, Opera, Microsoft Edge, Maxthonm dan Yandex.
Beberapa fitur menarik pada ekstensi peramban ini:
+ Menyalakan kembali lampu, dengan mengklik pada area hitam
+ Mendukung berbagai situs video: YouTube, HTML5 video,... dan banyak lagi
+ Kustomisasi Youtube anda:
Auto HD: Mengatur untuk memutar video dalam kualitas HD secara otomatis. Pengguna dapat memilih dari beberapa resolusi tinggi 8K > 5K> 4K > 1080p > 720p > 480p > 360p > 240p > 144p > bawaan
Auto Wide: Secara otomatis memainkan video di mode layar terluas
,... dan banyak lagi
+ Easter Eggs:
Tombol pintas: T -> Apakah Anda suka suasana teater?
+ Opsi untuk menggelapkan layar saat pengguna mengklik tombol putar
+ Opsi untuk menyalakan atau mematikan efek memudar
+ Sesuaikan warna
+ Opsi untuk Deteksi Flash
+ Opsi untuk Menampilkan Bilah Tingkat Keburaman
+ Opsi untuk Proteksi Mata ketika malam, dengan whitelist/blacklist filter
+ Opsi untuk suasana pencahayaan yang berkilau disekitar pemutar video
+ Pilihan untuk Menampilkan Lapisan Gelap pada Atas Jendela
+ Opsi tombol pintas:
Ctrl + Shift + L untuk mengaktifkan pencahayaan
Alt + F8 untuk mengembalikan tingkat transparansi ke awal
Alt + F9 untuk menyimpan tingkat transparansi saat ini
Alt + F10 untuk mengaktifkan/menonaktifkan fitur Perlindungan Mata
Alt + (Atas) untuk meningkatkan tingkat transparansi
Alt + (Atas) untuk menurunkan tingkat keburaman
Alt + * untuk menyalakan lampu pada semua tab terbuka
+ Opsi Gerakan Kamera
+ Opsi Pengenal Suara
+ Opsi untuk Gerakan Mouse sebagai pengendali setiap pemutar video HTML5
+ Opsi untuk menambah filter ke pemutar video HTML5 saat ini (skala abu-abu, sepia, tukar warna, kontras, ketajaman, palet warna, dan kecerahan)
+ Opsi untuk menampilkan efek Visualisasi Audio di atas pemutar video HTML5 saat ini (Balok, Frekuensi dan Lorong Musik)
+Pilihan untuk mengulangi HTML5 video player saat ini
+ Opsi untuk menempatkan pengganti Modus Malam untuk beralih ke tema putih atau hitam pada YouTube, dengan whitelist/blacklist filter
Tanda waktu: Hidupkan Modus Malam pada waktu yang telah ditetapkan
Pemadaman: Meredupkan laman dan mengaktifkan Modus Malam
+ Opsi untuk menghentikan YouTube dan video HTML5 dari memutar otomatis.
+ dan banyak lagi...
Jangan lupa untuk Sukai & Ikuti kami:
Facebook
https://www.facebook.com/turnofflights
Google+
https://plus.google.com/+turnoffthelights/posts
Twitter
https://twitter.com/TurnOfftheLight
Pinterest
https://www.pinterest.com/turnoffthelight
Instagram
https://www.instagram.com/turnoffthelights
YouTube
https://www.youtube.com/c/turnoffthelights
Jangan ragu untuk hubungi kami jika ada masalah atau memiliki saran.
Catatan: YouTube adalah merek dagang dari Google Inc. Penggunaan merek dagang ini tunduk pada Keizinan Google.
- Ekstensi ini bisa mengakses data Anda di semua website.
- Ekstensi ini bisa mengakses data Anda di beberapa website.
- Ekstensi ini bisa mengakses tab dan aktivitas browsing Anda.
Screenshot
Tentang ekstensi ini
- Unduh
- 2.327.230
- Kategori
- Produktivitas
- Versi
- 4.2.2.0
- Ukuran
- 3,2 MB
- Pembaruan terakhir
- 24 Feb. 2021
- Lisensi
- Copyright 2021 stefanvd
- Kebijakan privasi
- Layanan website
- https://www.turnoffthelights.com/
- Halaman dukungan
- https://www.turnoffthelights.com/support
- Halaman source code
- https://www.github.com/turnoffthelights/
Terkait
-
Evernote Web Clipper
Gunakan ekstensi Evernote untuk menyimpan hal-hal yang Anda lihat di web ke akun Evernote Anda.
Pendapat: Jumlah total pendapat: 737
-
Date Today
The best clock to see in one glance the current day and time. With an option to see the digital clock in the browser toolbar.
Pendapat: Jumlah total pendapat: 45
-
Atavi bookmarks
Visual bookmarks, bookmarks sync across various browsers and absolute safety for your bookmarks
Pendapat: Jumlah total pendapat: 186
-
Fire Time Tracker
Track and limit time your activity in the browser every day.
Pendapat: Jumlah total pendapat: 2
-
PushStop
PushStop blocks push notifications and subscription suggestions.
Pendapat: Jumlah total pendapat: 4